Industri tekstil dan produk tekstil sempat mengalami masa keemasan pada 1980 hingga 1990. Era kejayaan tersebut sedang diuji karena sektor yang kini berusia 102 tahun itu sedang mengalami tantangan.
Usia industri tekstil dan produk tekstil (TPT) sudah 102 tahun. Berawal dari kebutuhan akan sandang, usaha garmen terus tumbuh.
Mengawali usia yang sudah menginjak 100 tahun, indutri tekstil dan produk tekstil (TPT) di Tanah Air harus menghadapi rintangan berat. Seperti sejarah awalnya, usaha garmen bertarung dengan produk impor yang lebih murah.
Indonesia sedang mengalami transformasi ekonomi. Dari pertanian ke industri. Terlihat dari kontribusi dua sektor tersebut terhadap produk domestik bruto pada 1980 hingga 1990.
Lihat memoria lainnya