Bisnis, JAKARTA - Pemerintah, melalui Menteri Keuangan Sri Mulyani, bersikukuh tak mau mundur dari target defisit di bawah 3 persen pada APBN 2023. Sejumlah cara telah disiapkan, salah satunya dengan melakukan efisiensi belanja.
Defisit APBN 2023 Ditarget Ketat, Sri Mulyani Tak Mau Mundur
Pemerintah optimistis bisa memenuhi target defisit APBN 2023. Oleh karena itu, Menteri Keuangan Sri Mulyani menegaskan normalisasi defisit APBN pada 2023 akan tetap dikejar.
Bisnis Indonesia Premium Terbaru

Modal Emiten Semen INTP & SMGR kala Volume Penjualan Sektoral Melandai

Krisis Kakao Berlanjut, Pasokan Susut di Produsen Terkemuka
