Bisnis, JAKARTA – Mundurnya Softbank dari rencana investasi di proyek Ibu Kota Negara Nusantara sempat menjadi pemberiitaan di banyak media massa. Belakangan diketahui salah satu penyebab mundurnya Softbank dari proyek IKN terkait dengan penghitungan Internet Rate of Return atau IRR.