Bisnis, JAKARTA - Panen tebu pada musim giling tahun ini akan terasa berbeda bagi pekebun. Tekanan biaya produksi sejak tahun lalu agaknya dapat ditangani seiring peningkatan harga gula kristal putih di tingkat petani.
Manis Gula di Musim Giling, Sejauh Mana Dampaknya?
Melonjaknya nilai jual pupuk nonsubsidi hingga 100 persen sejak awal 2022 membuat petani termasuk pada tanaman tebu menjadi tertekan. Tekanan kian terasa saat harga bahan bakar ketika harga bahan bakar minyak (BBM) ikut merangkak naik.
Bisnis Indonesia Premium Terbaru

Kinerja Moncer, Adi Sarana (ASSA) Siap Tancap Gas?
