Bisnis.com, JAKARTA — Perbankan investasi asal AS, Goldman Sachs, memperbarui peringkat rekomendasi dan target saham bank jumbo Indonesia mulai dari BBRI, BBCA, BMRI, hingga BBNI pada April 2025.
Berdasarkan data Bloomberg Kamis (10/4/2025), pembaruan ulasan baru saja dilakukan Goldman Sachs pada Rabu (9/4/2025).