Bisnis, JAKARTA –Pertumbuhan ekonomi Indonesia pada Oktober 2022 menunjukkan kenaikan dibandingkan September 2022. Namun, di saat pertumbuhan ekonomi menunjukkan kenaikan, kontribusi konsumsi rumah tangga memperlihatkan tren penurunan.
Pertumbuhan Ekonomi Naik, Peran Konsumsi Rumah Tangga Menurun
Di saat pertumbuhan ekonomi menunjukkan kenaikan, kontribusi konsumsi rumah tangga memperlihatkan tren penurunan. Konsumsi rumah tangga, bersama investasi, dan ekspor, selama ini menjadi andalan untuk mendongkrak pertumbuhan ekonomi.
Bisnis Indonesia Premium Terbaru

Modal Emiten Semen INTP & SMGR kala Volume Penjualan Sektoral Melandai

Krisis Kakao Berlanjut, Pasokan Susut di Produsen Terkemuka
