Keterbatasan Maskapai Saat Nataru Masih Jadi Soal

Pada 2019, Indonesia National Air Carriers Association (INACA) mencatat jumlah pesawat berjadwal menyentuh 601 armada (laporan 2022). Artinya, maskapai beroperasi akhir tahun ini hanya 73,6 persen dari sebelum pandemi.

Bisnis, JAKARTA - Seperti tahun-tahun sebelumnya, harga tiket pesawat mengalami lonjakan seiring dengan momentum Natal dan Tahun Baru. Ketimpangan antara ketersediaan armada dan kenaikan permintaan kembali menjadi soal. 

Bisnis Indonesia Premium Terbaru