Orde Baru dan Pesona Mafia Berkeley (3)

Para ekonom dimasukkan ke dalam ”Sindikat Ekonomi”, sedangkan para ilmuwan sosial dan politik, termasuk seorang ekonom, Sarbini, dimasukkan ke dalam ”Sindikat Politik”.

Tim Redaksi
Redaksi - Bisnis.com
Jumat, 8 Maret 2024 | 03:43

Bisnis, JAKARTA – Orde Baru mengantarkan Soeharto ke kursi kepresiden RI menggantikan Soekarno. Jenderal Soeharto mengambil alih kekuasaan eksekutif dari Presiden Soekarno pada awal 1966 ketika Indonesia mewarisi kondisi ekonomi yang tidak menggembirakan. 

Bisnis Indonesia Premium Terbaru