Ketika Asing Mulai Garap Bisnis Air Perpipaan (2)

Keterlibatan swasta dalam pembangunan sistem penyediaan air minum pada masa kolonial tidak hanya berlangsung di Sumatra Utara. Di sejumlah kota-kota besar di sejumlah provinsi juga berdiri perusahaan air minum.

Bisnis, JAKARTA — Waterleiding Maatschappij Ajer Beresih adalah perusahaan air minum yang merupakan suatu konsorsium yang dipimpin oleh Deli Maatschappij. 

Perusahaan air minum tersebut didirikan untuk memenuhi kebutuhan Kota Medan yang berkembang sangat pesat sejak Sultan Deli memindahkan pusat pemerintahannya dari Bengkalis ke Medan. Hal ini karena jumlah penduduknya meningkat pesat, sejalan dengan peningkatan kegiatan di bidang niaga dan industri. 

Konten Premium Terbaru