Bisnis, JAKARTA — Pemilu 1987 menjadi bukti sejarah betapa kuatnya cengkeraman Orde Baru, yang kembali sukses mengantarkan Golongan Karya atau Golkar sebagai pemenang untuk keempat kalinya sejak Pemilu 1971.
Perolehan suara partai berlambang pohon beringin tersebut, pada Pemilu 1987 menjadi yang tertinggi kedua sebelum tumbangnya rezim Orde Baru.