Bisnis, JAKARTA – Bertahan melalui dekade 1980-an yang penuh gejolak akibat anomali harga minyak bumi dan gas alam adalah sebuah ujian berat bagi perekonomian Indonesia. Memasuki dasawarsa 1990-an, bagaimanapun, tantangan yang dihadapi republik ini tidak lebih ringan.
Babak Kelam Bumerang Industrialisasi (2)
Di balik sokongan kuat manufaktur terhadap perekonomian, Indonesia kala itu menutupi problem pelik inflasi tak terkendali yang menembus 9,8 persen pada 1993 dan berakhir di titik 6,5 persen pada 1996.
Bisnis Indonesia Premium Terbaru
Adu Kuat Reborn Aset Berisiko Saham AS vs Kripto Bitcoin Cs
