'Bebas' dari Campur Tangan IMF (2)

Selama krisis ekonomi, tidak dipungkiri IMF menjadi lembaga yang telah membantu Indonesia, namun menurut Megawati saat itu, rekomendasi yang telah diberikan banyak yang tidak tepat.

Asteria Desi Kartikasari
Redaksi - Bisnis.com
Selasa, 19 Maret 2024 | 13:54

Bisnis, JAKARTA—Era Presiden Megawati Soekarnoputri juga ditandai dengan berakhirnya program reformasi kerjasama dengan Dana Moneter Internasional atau IMF pada Desember 2003. Kebijakan Megawati tersebut menjadi salah satu keputusan yang terbilang berani, karena mengakhiri program reformasi kerjasama dengan IMF. 

Bisnis Indonesia Premium Terbaru