Dorong Pertumbuhan, Phapros Siapkan Enam Produk Baru

Rencana peluncuran produk baru Phapros sejalan dengan kebijakan Kementerian Kesehatan juga memprioritaskan pelayanan kesehatan dasar (primer).

Bisnis, JAKARTA – PT Phapros Tbk., bagian dari holding BUMN farmasi, akan meluncurkan enam produk baru hasil inovasi riset pada tahun ini, untuk mendorong pertumbuhan bisnisnya.

Bisnis Indonesia Premium Terbaru