Bisnis, JAKARTA — Program 3 juta rumah unit per tahun yang dicanangkan Presiden Prabowo Subianto diyakini bakal berdampak positif pada industri properti. Pasalnya, meskipun program 3 juta rumah ini menyasar masyarakat bawah namun turut berdampak multiplier effect pada 185 industri turunannya.
Menakar Dampak Program 3 Juta Rumah Prabowo Pada Industri Properti
Program 3 juta rumah dapat menjadi pendorong pembangunan masif sehingga mengentaskan angka backlog hunian ke depan. Selain itu, program ini dapat menjadi pendorong pertumbuhan properti mendatang.
Bisnis Indonesia Premium Terbaru

Kinerja Moncer, Adi Sarana (ASSA) Siap Tancap Gas?
