Gerak Lambat IHSG Dibanding Indeks Komposit Asia Tenggara

IHSG menjadi salah satu indeks komposit dengan kinerja terburuk di Asean. Tekanan dari ketidakpastian tarif global dan rupiah menambah berat kinerja indeks.

Bisnis.com, JAKARTA - Indeks harga saham gabungan (IHSG) masih diguncang gejolak tarif dan minimnya katalis, menjadikannya termasuk ke index paling lemah di antara bursa saham lain di Asia Tenggara yang juga kompak tergelincir.

Berdasarkan data Bursa Efek Indonesia (BEI), IHSG melemah 7,65% sepanjang tahun berjalan (year-to-date/YtD), termasuk yang paling lemah setelah SET Index Thailand yang jatuh 18,29% (YtD) dan FTSE Bursa Malaysia KLCI Index yang turun 9,5%.

Bisnis Indonesia Premium Terbaru