Bisnis, JAKARTA — Pasar hunian di koridor Timur Jakarta terutama Bekasi memiliki ceruk yang besar setelah kawasan Serpong. Adapun ceruk pasar yang masih memiliki peluang digarap yakni segmen hunian menengah ke atas.
Menggarap Ceruk Besar Pasar Hunian di Area Bekasi
Prospek pasar hunian di kawasan Bekasi terbilang positif karena didukung oleh konektivitas jalan tol dan juga transportasi umum. Hal ini terlihat banyak pengembang besar menggarap pasar hunian di koridor timur Jakarta.
Bisnis Indonesia Premium Terbaru

Saham Sejuta Umat BBRI Bagikan Dividen, Begini Siasat Mengamankan Cuan

Kinerja Moncer, Adi Sarana (ASSA) Siap Tancap Gas?
