Menilik Penyebab Harga Properti Residensial Bali Terus Alami Kenaikan

Tren pertumbuhan harga yang kuat dan konsisten selama tahun 2023 – 2024 di Denpasar menujukkan kekuatan pasar properti di Bali yang juga dipengaruhi oleh sejumlah kebijakan maupun insentif dari Pemerintah yang mendukung kepemilikan asing dan sektor pariwisata.

Bisnis, JAKARTA — Dalam beberapa tahun terakhir investasi properti di Bali tengah berkembang pesat. Hal ini dipengaruhi kunjungan wisatawan mancanegara yang mengalami kenaikan usai pandemi Covid-19.

Bisnis Indonesia Premium Terbaru