Membangun Infrastruktur Besar-besaran

Pada akhir Pelita III (1984/1985), pembangunan sistem pengairan secara bertahap dan berkelanjutan telah berhasil mengupayakan total luas panen padi 9,6 juta ha.

Bisnis, JAKARTA – Upaya mencapai target peningkatan produksi pangan, sejak 1970-an, dilakukan investasi besar-besaran untuk infrastruktur pertanian, seperti waduk atau bendungan dan irigasi, serta pembangunan sejumlah pabrik pupuk.

Salah satu upaya mempercepat pembangunan irigasi, Presiden Soeharto menginisiasi Operasi Bhakti yang dilakukan para prajurit ABRI, seperti dilansir hmsoeharto.id, pada awal 1970-an, Operasi Bhakti berhasil memperbaiki dan membangun irigasi dan tanggul seluas 1,5 juta meter persegi di seluruh Indonesia.

Konten Premium Terbaru