Menerka Prospek Tren Properti Ritel Komersial

Selain rumah tapak, area komersial dan ruko juga sangat diminati usai pandemi Covid-19. Hal ini karena tren bekerja dan berkegiatan di rumah saat pandemi Covid-19, membuat masyarakat pun mulai berusaha ritel F&B sehingga membuat ritel komersial menjadi diminati.

Bisnis, JAKARTA — Sejak pandemi Covid-19 hingga kini permintaan area komersial mengalami peningkatan. Ruko komersial menjadi properti kedua yang diminati setelah rumah tapak. 

Bisnis Indonesia Premium Terbaru