BSI (BRIS) Bakal Hadapi Penantang Baru

BSI (BRIS) bakal menghadapi penantang baru di bisnis perbankan syariah.

Duwi Setiya Ariyanti,Reyhan Fernanda Fajarihza
Senin, 28 April 2025 | 09:05

Bisnis.com, JAKARTA—PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BRIS) atau BSI bakal menghadapi penantang baru di bisnis perbankan syariah dengan mulai bergulirnya rencana pemisahan Unit Usaha Syariah CIMB Niaga.

Unit Usaha Syariah (UUS) CIMB Niaga mengawali perubahannya melalui pemisahan entitas atau spin off sehingga membentuk Bank Umum Syariah (BUS). Bergulirnya pembentukan BUS baru ini tentunya menjadi penantang baru bagi BSI yang kini dominan di pangsa pasar bank syariah di Tanah Air. Bank syariah gabungan tiga bank syariah dari entitas bank BUMN itu pun akan menghadapi persaingan lebih sengit dengan bertambahnya BUS di Tanah Air melalui skema spin off.

Bisnis Indonesia Premium Terbaru