Ekspansi, Gopay Bangun Aplikasi Tersendiri

Gopay, unit GoTo Financial membuat aplikasi tersendiri untuk menjangkau lebih banyak pengguna di tengah kompetisi antarplatform dompet digital yang makin sengit seiring dengan banyaknya pesaing baru yang bermunculan.

Bisnis, JAKARTA - Gopay, unit GoTo Financial membuat aplikasi tersendiri untuk menjangkau lebih banyak pengguna di tengah kompetisi antarplatform dompet digital yang makin sengit seiring dengan banyaknya pesaing baru yang bermunculan.

Bisnis Indonesia Premium Terbaru