Persaingan Sengit Produsen Cip untuk Kecerdasan Buatan

Industri semikonduktor seperti mendapat angin segar setelah kebutuhan untuk model kecerdasan buatan (AI) melonjak di pasaran. Pemain seperti Korea Selatan sudah membuktikan pertumbuhan tajam pada kuartal I/2024.

Bisnis, JAKARTA - Persaingan produksi cip makin sengit seiring dengan kemajuan teknologi kecerdasan buatan atau AI. Kondisi yang berbalik mulai terlihat setelah penjualan industri semikonduktor yang terkontraksi akibat menurunnya permintaan dan gangguan rantai pasok  global. 

Bisnis Indonesia Premium Terbaru