Langkah Taktis ECB Pangkas Suku Bunga Demi Pertumbuhan

ECB menurunkan suku bunga deposito bank, yang mendorong kondisi pembiayaan di benua biru menjadi 3,0% dari 3,25%

Feni Freycinetia Fitri
Redaksi - Bisnis.com
Jumat, 13 Desember 2024 | 22:26

Bisnis, JAKARTA - Bank sentral Eropa atau ECB memangkas suku bunga acuannya di penghujung 2024 sebagai upaya membangkitkan perekonomian yang lesu. Pelonggaran diyakini akan berlanjut pada tahun depan. 

Bisnis Indonesia Premium Terbaru