Emiten Migas (RATU, ENRG, & ELSA) Melawan Tekanan Pelemahan Harga Minyak

Harga minyak dunia yang diperkirakan melemah tahun ini dan berlanjut pada 2026 diperkirakan akan menekan kinerja emiten migas. Mereka tetap mencoba untuk melawan dengan melakukan ekspansi.

BisnisIndonesia.id, JAKARTA — Emiten migas seperti Raharja Energi (RATU), Energi Mega (ENRG), dan Elnusa (ELSA) mencoba melawan tekanan dari pelemahan harga minyak dunia. Mereka tetap optimistis dengan terus melakukan ekspansi.

Riset yang dilakukan Badan Informasi Energi Amerika Serikat atau Energy Information Administration (EIA) pada pekan ini memperkirakan harga minyak mentah Brent akan terkoreksi ke level US$74 per barel tahun ini.

Konten Premium Terbaru