Bisnis.com, JAKARTA — Saham PT Astra International Tbk. (ASII), sebagai salah satu top company di Indonesia, selalu menjadi perhatian para investor besar.
Tak mengherankan, upaya untuk memiliki saham perusahaan induk Grup Astra itu kerap kali berujung pada persaingan sengit di antara investor kakap.