Bisnis, JAKARTA – Kelesuan bisnis kargo udara masih berlanjut tahun lalu karena maskapai mengurangi penerbangan di tengah jumlah penumpang yang makin menurun.
Tidur Panjang Pasar Kargo Udara Domestik
Volume kargo udara maskapai domestik berjadwal sepanjang tahun lalu 413.471 ton, turun 4 persen dari realisasi 2020,.
Bisnis Indonesia Premium Terbaru

Harga Buyback Naik 34,80%, Deretan Pembeli Emas Antam Masih Boncos

Ramalan Harga Emas Terbaru JP Morgan
