Bisnis, JAKARTA — Tiarapnya industri apartemen di Indonesia salah satunya disebabkan kasus Apartemen Meikarta. Selama 7 tahun terakhir, megaproyek Apartemen Meikarta di Cikarang Selatan, Kabupaten Bekasi, tengah menjadi sorotan. Pasalnya, sejumlah pembeli apartemennya menuntut pengembalian uang karena merasa tak ada kepastian serah terima unit sejak pembayaran pertama tahun 2017 silam hingga kini.
Liku-Liku Megaproyek Ambisius Apartemen Meikarta
Bisnis Indonesia Premium Terbaru

Kompak Borong Saham MEDC saat Harga Minyak Mendingin

Jorjoran Perbesar Taruhan Saham BUMI
