Awal Tahun yang Berat Emiten Nikel, dari NCKL, SRTG, INCO, hingga ANTM

Saham NCKL, SRTG, MBMA, INCO, HRUM, dan ANTM memerah sepanjang 2025. Emiten nikel itu mengalami awal tahun yang berat.

BisnisIndonesia.id, JAKARTA — Emiten-emiten tambang dan smelter nikel seperti NCKL, SRTG, MBMA, INCO, HRUM, dan ANTM mengalami awal tahun yang berat. Saham mereka kompak turun.

Bisnis Indonesia Premium Terbaru