Gonjang-ganjing Tarif Trump di Pasar Kopi Global, Harga akan Kembali Pahit?

Gonjang-ganjing Tarif Trump di Pasar Kopi Global, Harga akan Kembali Pahit?

Tarif impor kopi Brasil oleh Trump naik jadi 50%, memicu ketidakpastian pasar global. Harga kopi diprediksi naik, meski permintaan global tetap tumbuh.

user-profile
Reni Lestari - Bisnis.com

Jumat, 18 Juli 2025 | 11:30

Bisnis.com, JAKARTA — Tarif impor Donald Trump terhadap kopi Brasil sebesar 50% dari sebelumnya 10% akan berdampak pada ketidakpastian pasar global. Perubahan ini akan meningkatkan ketidakstabilan Brasil sebagai produsen kopi nomor wahid dunia. Bagaimana peluang harga kopi kembali menjulang? 

Harga biji kopi telah melunak dalam beberapa bulan terakhir dengan panen yang lebih baik di Brasil dan peningkatan pasokan di pasar spot. 

Bacaanmu terbatas?

Tenang, kamu hanya perlu Masuk atau Daftar dulu di sini untuk lanjut membaca Bisnis Indonesia Premium.

Nikmati Gratis Akses baca 3 artikel Bisnis Indonesia Premium bagi member baru!

atau langsung pilih paket terbaik kami:

banner-promo

faq

berita lainnya

To Top